Mudah saja, seandainya anda memiliki paragraf dan anda baru saja melakukan cetak tebal dengan menggunakan cara cepat Ctrl+B misalnya. Jika berikutnya anda ingin mengubah kata atau kalimat lain menjadi cetak tebal, anda tidak perlu lagi melakukan kombinasi Ctrl+B.
Cukup blok kata yang ingin dicetak tebal dan tekan F4 lalu lihat hasilnya
. Ini berlaku untuk semua petintah pemformatan yang terakhir anda lakukan.
Semoga tip ini bisa bermanfaat bagi anda. Selamat bekerja!
0 komentar:
Posting Komentar